Indonesian Stroke Society didirikan pada 1 Maret 2017. Stroke menjadi penyakit nomor 1 sebelum serangan jantung dan kanker, oleh sebab itu kami mendirikan Indonesian Stroke Society sebagai organisasi atau wadah yang berfokus pada edukasi, pencegahan, penanganan dan pengobatan stroke.
Struktur Organisasi Indonesian Stroke Society
STRUKTUR ANGGOTA:
dr. Adin Nulkhasanah, Sp.S, MARS Ketua
Dr. dr. Andi Basuki Prima Birawa, Sp.S(K), MARS Wakil Ketua I